Textbook
Buku Ajar Asuhan Neonatus
Buku ini merupakan panduan praktik dan teori untuk semua aspek asuhan neonatus bagi mahasiswa kebidanan, keperawatan, bidan dan perawat profesional. Semua bab memuat tahapan menyeluruh tipe- tipe pelayanan neonatus yang tersedia, asuhan neonatus yang diperlukan dan mengapa diperlukan, serta peran bidan atau perawat dalam memfasilitasi asuhan didalam keluarga. Dilengkapi juga dengan pertimbangan budaya dan masalah diversitas, komunikasi , hikum, dan profesionalisme untuk merawat neonatus. Semua bab dilengkapi dengan tujuan pembelajaran khusus dan latihan penilaian diri agar pembaca mampu memiliki serta mengukur kemajuan belajar mereka sendiri.
15010508 | 618.9201 BUK C1 | My Library (D) | Tersedia |
15010509 | 618.9201 BUK C2 | My Library (D) | Tersedia |
15010510 | 618.9201 BUK C3 | My Library (D) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain