Textbook
Pegagan (Centella asiatica (L.) Urb.)
Tujuan dari penyusunan buku ini selain untuk menyebarkan hasil-hasil penelitian adalah memberikan gambaran kemajuan riset tanaman pegagan sebagai dasar untuk penelitian lanjut atau untuk pemanfaatan. Buku tunbuhan obat ini akan dibuat berseri untuk semua jenis tumbuhan obat yang pernah menjadi topik seminar nasional maupun internasional yang pernah diselenggarakan oleh Pokjanas TOI dengan institusi anggotanya. Hampir 100 spesies lebih tumbuhan obat indonesia pernah dijadikan topik seminar dalam 20 tahun ini. Tentunya informasi yang telah dihaislkan dari setiap aspek untuk setiap jenis tumbuhan obat sangat berharga sebagai data awal pengembangan tumbuhan tersebut. Penyusunan buku ini berdasarkan penggalian dan penelusuran informasi baik yang berasal dari media tulis maupun elektronik. Hasil riset tidak terbatas dari dalam negeri namun juga hasil penelitian yang dilakukan di luar negeri.
17010176 | 582.12 WID p c.1 | My Library (Rak B) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain