Textbook
Metodologi dan Manajemen Tracer Study
Buku ini membahas latar belakang perlunya tracer study di perguruan tinggi 9bab 1) dan aspek-aspek utama dalam tracer study yang terbagi menjadi 2 komponen utama yaitu metodologi & manajemen. Komponen metodologi dibahas di Bab 2 - bab 5 sedangkan komponen manajemen dibahas di bab 6. Berbeda dengan edisi pertama, pada bab 7 edisi ini ditampilkan data TSUI 2015, uraian pembahasan di level fakultas dari TSUI(dalam hal ini Fakultas Hukum) serta panduan bagi Bantuan Pelayanan Pusat Karir Kanjutan (dulu Hibah PKTS dan Hibah PKL) dari Kemristekdikti RI.
18010037 | 378 SYA t c.1 | My Library (Rak B) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain