Textbook
Pengantar Filsafat Ilmu Keperawatan Suatu Epistemologi
Filsafat membawa kita kepada pemahaman melalui pertanyaan, dan pemahaman mengantar kita kepada tindakan yang layak.
Didasari oleh niat untuk membawa kita ke arah pemahaman yang lebih mengenai ilmu keperawatan, maka terbitlah buku yang berjudul Pengantar Filsafat Ilmu Keperawatan ini.
Alhamdulillah, atas perhatian dan bantuan Penerbit Salemba, di tangan pembaca telah siap Edisi 2 buku tersebut yang telah menjadi Epistemologi Keperawatan.
Filsafat mengantar kita kepada pemahaman dan tindakan baru. Pada tahun 1983, dunia keperawatan sepakat untuk mengangkat keperawatan menjadi profesi, dengan segala implikasinya. Kita semua maklum bahwa dasar pendidikan profesi keperawatan telah diletakkan oleh Florence Nightingale di London pada tahun 1906.
20010352 | 610.730 1 SOE p c.1 | My Library | Tersedia |
20010353 | 610.730 1 SOE p c.2 | My Library | Tersedia |
20010354 | 610.730 1 SOE p c.3 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain